Civil Talk Volume 4

Civil Talk Volume 4: Tantangan dan Peluang Lulusan Teknik Sipil Bekerja di Pertambangan

 

      Civil Talk merupakan kegiatan yang diadakan oleh HMJ TS UM yang bertujuan untuk memperluas wawasan Mahasiswa Teknik Sipil Universitas Negeri Malang yang tidak diperoleh di dalam kelas. Dimana wawasan tersebut dapat diperoleh dari berbagai tokoh.

      Pada Civil Talk Vol. 4 yang diselenggarakan pada tanggal 10 Oktober 2021, kami mengundang Mas Alvian Nurrahman sebagai narasumber. Beliau merupakan alumni dari Jurusan Teknik Sipil Universitas Negeri Malang dan saat ini bekerja sebagai Senior Mining Engineer di PT. Petrosea Tbk.

      Tema Civil Talk Vol. 4 kali ini adalah “Tantangan dan Peluang Lulusan Teknik Sipil Bekerja di Pertambangan”. Dengan mengusung tema ini, diharapkan mahasiswa dapat memiliki gambaran bagaimana sih bekerja di pertambangan itu? dan juga cara mempersiapkan diri lebih awal dalam memasuki dunia pekerjaan khususnya jika ingin bekerja di pertambangan.

Women’s shoes – adidas hermosa mesh backpack purple and blue color , GiftofvisionShops – Fitness – adidas nite jogger kids – Sports shoes | ATNT PARIS – adidas rockstars semifinals 2018 football rankings – SWEAT CAPUCHE LOVE – FitforhealthShops